13.3 C
New York

Cara Beningkan Headlamp Motor Matic yang Buram

Published:

Bengkel Tomi Airbrush, semakin inovatif dalam memuaskan pelanggannya. Piawai menggarap cat dan airbrush beragam kendaraan hingga modifikasinya, Tomi Airbrush terus menggebrak publik otomotif Tanah Air dengan layanan baru berupa Nano Burn Coating.

Nano Burn Coating adalah alat canggih yang hanya dimiliki Tomi Airbrush. Gunanya adalah untuk membersihkan headlamp kendaraan dan juga kaca helm. Beberapa hari kemarin, Tomi membuat video demo proses kerja Nano Burn Coating sebagai solusi membuat bening kaca helm yang buram. Ada juga demo video membersihkan headlamp mobil yang buram dengan seketika menjadi bening.

Nah, kali ini Tomi membuat demo cara kerja Nano Burn Coating dalam membersihkan headlamp motor matic dari buram menjadi bening. Tak hanya itu, ia juga mencobanya pada kaca speedometer motor matic tersebut. Lihat saja videonya! [nus/TA.com]

Related articles

Lampu Mobil Orisinil Mulai Berembun

Lampu mobil berembun sering dijumpai pada kendaraan lawas. Yup, ini karena usia lampu. Biasanya dipengaruhi oleh faktor sealant atau karet-karet peredam pada lampu tersebut...

Recent articles

Lampu Mobil Orisinil Mulai Berembun

Lampu mobil berembun sering dijumpai pada kendaraan lawas. Yup, ini karena usia lampu. Biasanya dipengaruhi oleh faktor sealant atau karet-karet peredam pada lampu tersebut...